Kapolres Lebak berikan Penghargaan kepada Personil Berprestasi pada Upacara Hari Kesaktian Pancasila

    Kapolres Lebak berikan Penghargaan kepada Personil Berprestasi pada Upacara Hari Kesaktian Pancasila
    Lebak, PublikBanten id RangkasBitung - Polres Lebak Polda Banten melaksanakan Upacara Memperingati Hari Kesaktian Pancasila 1 Oktober 2024 di lapangan Mapolres Lebak. Selasa (1/10/2024).
     
    Sebagai Inspektur Upacara Kapolres Lebak Polda Banten AKBP Suyono, SIK dan Upacara tersebut diikuti oleh Wakapolres Lebak Kompol Nono Hartono, SH, MH, Para PJU Polres Lebak,   Para Perwira, Bintara dan ASN.
     
    Pada kesempatan tersebut Kapolres Lebak Polda Banten AKBP Suyono, SIK memberikan penghargaan kepada Personil Polres Lebak yang berprestasi dalam pengungkapan kasus temu mayat anak perempuan di Kecamatan Cihara, Kabupaten Lebak dan pembunuhan berencana.
     
    Kapolres Lebak Polda Banten AKBP Suyono, SIK mengatakan,
    "Ya pagi ini kami Polres Lebak melaksanakan Upacara Memperingati Hari Kesaktian Pancasila 1 Oktober 2024 di lapangan Mapolres Lebak, " ujar Suyono.
     
    "Upacara ini dilaksanakan sebagai penghormatan kepada seluruh pahlawan yang telah gugur dan berupaya untuk melindungi Pancasila sebagai tugasnya. Kemudian makna Hari Kesaktian Pancasila juga dapat menjadi pengingat bagi setiap orang bahwa Pancasila merupakan dasar negara dan ideologi bangsa Indonesia yang selalu dijaga sampai kapanpun, " ungkapnya.
     
    "Hari Kesaktian Pancasila merupakan simbol bahwa ideologi ini tetap kokoh meski dihadapkan pada berbagai ancaman dan tantangan, baik dari dalam maupun luar negeri, Pancasila sebagai pedoman hidup harus terus diterapkan dalam setiap aspek kehidupan berbangsa dan bernegara, " terang Suyono.
     
    "Dengan semangat persatuan, keadilan, dan kesejahteraan, seluruh elemen bangsa diharapkan bisa menjaga nilai-nilai luhur Pancasila dan mewujudkan cita-cita bangsa." tambahnya.
     
    "Pada kesempatan tersebut kami juga memberikan Penghargaan kepada Personil Polres Lebak yang berprestasi dalam pelaksanaan tugas pengungkapan kasus temu mayat anak perempuan dan pembunuhan berencana, " ucap Suyono.
     
    "Pemberian penghargaan ini sebagai bentuk apresiasi atas dedikasi, kerja keras, dan profesionalisme personel Polres Lebak dalam menjalankan tugasnya, pemberian penghargaan ini diharapkan dapat memotivasi personel lain untuk terus berprestasi dan berkomitmen dalam melaksanakan tugas dengan penuh tanggung jawab,   Ini juga menunjukkan komitmen Polres Lebak dalam memberikan pelayanan terbaik kepada masyarakat serta menegakkan hukum dengan adil, " tukasnya.
    Farid Padlani

    Farid Padlani

    Artikel Sebelumnya

    Bripka Agus Hendriyana S.H melaksanakan...

    Artikel Berikutnya

    Kapolsek Polsek Cilograng Akp Asep Dikdik...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Satbrimob Polda Banten Beri Materi Pembentukan Karakter Peserta Didik SMK Informatika
    Hendri Kampai: Swasembada Pangan, Menjadi Tuan Rumah di Ladang Sendiri!
    Waaster Panglima TNI Buka Acara Komsos TNI dengan Kommas Tahun 2024
    Diduga Oknum Pejabat Perum Perhutani dan Pengusaha Tambangan Batu Bara Ilegal diKawasan Perum Perhutani Dinilai Rugikan Keuangan Negara, Tim Hukum LSM KPKB Akan Laporkan
    Ketua Perwakilan Kumala Rangkasbitung: Minta Polres Lebak Segera Menindaklanjuti Laporan Korban Kekerasan
    PKL Rangkasbitung Menolak Direlokasi ke Pasar Kandang Sapi
    GAMMA Ancam Turunkan Ratusan Massa  Aksi ke Kantor Dinas PUPR Banten
    Pastikan Keamanan Polsek Bayah Polres Lebak Monitoring dan Pengamanan Bazar Beras Di Kecamatan Bayah
    Wartawan Sedang Meliput Diduga Diserang Kepala Inspektorat Deli serdang
    Diduga Oknum Pejabat Perum Perhutani dan Pengusaha Tambangan Batu Bara Ilegal diKawasan Perum Perhutani Dinilai Rugikan Keuangan Negara, Tim Hukum LSM KPKB Akan Laporkan
    Akp Asep Dikdik Kapolsek Cilograng Polres Lebak dan para kanit menggelar giat Jum'at Curhat
    Melaksanakan Giat Apel OMP Pilkada Serantak 2024 di Halaman  Mako Polsek Cilograng
    Green Park Terrace Cilegon Dilaporkan AHP & Partners ke Polres Cilegon Atas Penipuan dan Penggelapan
    Laksanakan Giat Binluh kepada kepala sekolah di SMK Yasmi Cilograng Sosialisasi Bahaya Narkoba dan Tauran
    Giat Cooling sytem Sambangi Ketua BMH Cilograng jelang pemilu Guna kondusifitas wilayah
    Demi mendukung program pemerintah Kapolsek Cilograng Akp Asep Dikdik dan anggota kordinasi ke Korluh Pertanian
    Tidak Tegas Tertibkan Kabel Wifi Menumpang, IconNet dan Telkom di Tuding Main Mata dengan Perusahaan ISP
    Cegah Barang Barang Berbahaya Di Kalangan Pelajar Polsek Bayah Polres Lebak Gelar Razia di Sekolah

    Ikuti Kami