Pj. Bupati Lebak Buka Pelatihan Peningkatan Kapasitas Bagi Kepala Desa, BPD dan Sekretaris Desa Kabupaten Lebak

    Pj. Bupati Lebak Buka Pelatihan Peningkatan Kapasitas Bagi Kepala Desa, BPD dan Sekretaris Desa Kabupaten Lebak

    Lebak, PublikBanten id Tanggerang -  Dalam rangka meningkatkan kapasitas dan implementasi Undang-Undang Desa Nomor 3 Tahun 2024, Pemerintah Provinsi Banten menyelenggarakan pelatihan Kapasitas bagi Kepala Desa, Badan Permusyawaratan Desa (BPD) dan Sekretaris Desa Kabupaten Lebak yang dibuka secara resmi oleh. Pj. Bupati Lebak, Gunawan Rusminto , bertempat di Ballroom Grand Horison Serpong Tangerang, Kamis (19/09/2024)


    Undang-Undang Desa Nomor 3 Tahun 2024 merupakan pembaharuan penting dalam pengelolaan pemerintahan desa, yang bertujuan untuk meningkatkan transparansi, akuntabilitas, dan partisipasi masyarakat dalam pembangunan desa. Pelatihan ini difokuskan pada penerapan undang-undang tersebut dalam konteks praktis, serta memberikan wawasan tentang cara mengoptimalkan pengelolaan anggaran dan perencanaan pembangunan desa.

    Dalam arahannya Pj. Bupati Lebak, Gunawan Rusminto menyampaikan para aparatur desa untuk transparansi dan akuntabilitas dalam pengelolaan anggaran desa,

    " Teman teman DPMD, Inspektorat begitu pula Kajari dan Kepolisian untuk bisa mendampingi para aparatur desa dalam pengelolaan anggaran desa, serta kepala desa harus mempunyai inovasi pandangan yang  luas untuk mengembangkan potensi Desa" Ucap Gunawan

    Lebih lanjut Gunawan berpesan kepada para aparatur desa untuk menjaga kondusifitas pada proses  pilkada 2024

    " Saya berpesan jaga kondusifas temen teman semuanya jangan sampai terjadi gesekan yang menimbulkan perpecahan, berikan pemahaman yang baik kepada warganya untuk ikut serta  menjaga keamanan dan keberlangsungan pilkada serentak 2024 agar pemilu dapat berjalan dengan aman, damai dan kondusif.  " lanjut Gunawan

     Sebelumnya Ketua DPD APDESI Provinsi Banten Uhadi mengatakan dengan kegiatan peningkatan kapasitas Kepala Desa, BPD dan Sekretaris Desa ini, diharapkan para aparatur desa dapat lebih efektif dalam menjalankan tugasnya, meningkatkan kesejahteraan masyarakat, dan mengelola sumber daya desa dengan lebih baik sehingga terciptanya desa yang mandiri.

    Turut hadir dalam acara tersebut, Polda Banten, Plh Kajari Lebak , Dinas Pemberdayaan Masyarakat dan Desa serta Inspektorat Daerah Kabupaten Lebak.


    ( Tim media*Red )

    pj bupati lebak buka pelatihan kapasitas bagi kepala desa bpd dan sekertaris desa kabupaten lebak
    Farid Padlani

    Farid Padlani

    Artikel Sebelumnya

    Ormas DPD Perpam Lebak selatan akan meminta...

    Artikel Berikutnya

    Kanit Binmas Polsek Cilograng Bripka Agus...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    BINUS Learning Community Palembang Mengadakan Kegiatan Pengabdian kepada Masyarakat (PKM) dengan Tema "Cara Mudah Menentukan Harga Jual Produk yang Tepat!"
    Berikan Dukungan, Prabowo: Saya Percaya Andra Soni Akan Kerja Keras Perbaiki Kehidupan Rakyat Banten
    Hendri Kampai: Merah Putih, Bukan Abu-Abu, Sekarang Saatnya Indonesia Berani Jadi Benar
    KPU Lebak Terima Dana Hibah Dari APBD Lebak Rp 50 Miliar Jelang Pilkada 2024, Undang Artis Ibu Kota Jadi Polemik
    KPU Lebak Soal Body Shaming, Akan Gelar Proses Klarifikasi
    Arwan Ungkap Persiapan Gerakkan Dukungan dari Forum Solidaritas Bandung untuk Dorong Kejati Tetapkan Tersangka Kasus Ranca Gede
    Peringatan HSN Momentum Mengingat Perjuangan Para Santri, Ini kata Sekda
    Berantas Narkoba, Delapan Belas Bungkus Plastik Shabu berhasil diamankan Sat Resnarkoba Polres Lebak
    Diduga Oknum Pejabat Perum Perhutani dan Pengusaha Tambangan Batu Bara Ilegal diKawasan Perum Perhutani Dinilai Rugikan Keuangan Negara, Tim Hukum LSM KPKB Akan Laporkan
    Akp Asep Dikdik Kapolsek Cilograng Polres Lebak dan para kanit menggelar giat Jum'at Curhat
    Melaksanakan Giat Apel OMP Pilkada Serantak 2024 di Halaman  Mako Polsek Cilograng
    Kumala PW Rangkasbitung Meminta Aparat penegak hukum ( APH)  agar segera Tuntaskan Korban Demonstrasi 23 September 2024
    ORMAS JARUM INDONESIA (Organisasi Masyarakat Jaringan Relawan Untuk Masyarakat ) Kabupaten Lebak provinsi Banten Akan Gelar Mubes
    Laksanakan Giat Binluh kepada kepala sekolah di SMK Yasmi Cilograng Sosialisasi Bahaya Narkoba dan Tauran
    Giat Cooling sytem Sambangi Ketua BMH Cilograng jelang pemilu Guna kondusifitas wilayah
    Demi mendukung program pemerintah Kapolsek Cilograng Akp Asep Dikdik dan anggota kordinasi ke Korluh Pertanian
    Tidak Tegas Tertibkan Kabel Wifi Menumpang, IconNet dan Telkom di Tuding Main Mata dengan Perusahaan ISP
    Cegah Barang Barang Berbahaya Di Kalangan Pelajar Polsek Bayah Polres Lebak Gelar Razia di Sekolah

    Ikuti Kami